Example floating
Example floating
Olahraga

Shin Tae-yong Diberhentikan, Verrell Bramasta Sebut Fans Timnas Akan Selalu Mengingatnya

×

Shin Tae-yong Diberhentikan, Verrell Bramasta Sebut Fans Timnas Akan Selalu Mengingatnya

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

“Shin Tae-yong telah mencetak banyak prestasi penting. Dari AFF 2020, SEA Games 2021, hingga berhasil membawa Indonesia ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia. Saya pribadi tidak melihat ini sebagai akhir, karena saya yakin Shin Tae-yong akan selalu menjadi bagian dari hati para pecinta sepakbola di Indonesia,” kata Verrell.

Ia juga menambahkan bahwa keputusan PSSI untuk menunjuk pelatih baru akan menjadi tantangan besar, baik bagi federasi maupun pelatih pengganti. Namun, Verrell optimis bahwa sosok baru ini akan mampu menghadirkan prestasi gemilang untuk Timnas Garuda.

“Ini tentunya menambah beban bagi PSSI dan pelatih selanjutnya. Saya berharap pelatih baru mampu membawa lebih banyak kesuksesan dan kebahagiaan bagi Timnas kita. Saya percaya, keputusan besar seperti ini dilakukan demi kebaikan dan masa depan Timnas Garuda,” tutupnya.

Baca Juga  Real Madrid Hujani Deportivo Minera dengan 5 Gol Tanpa Balas di Copa del Rey

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.