Dituturkan oleh dia penertiban tidak terbatas waktu, targetnya sampai bersih. ” Tidak hanya reklame berukuran jumbo saja yang dibersihkan tapi reklame yang terpasang dipohon pohon juga kita ambili,” tuturnya.
Mengingat masih dikatakan dia dalam waktu dekat ini akan ada penilaian adipura, maka semua kawasan hijau harus benar benar bersih dari taman reklame yang tidak berijin. ” Kegiatan ini rutin harapanya wajah kota terlihat bersih dan indah tidak dikotori papan reklame yang dipasang disembarang tempat,” pungkasnya. (adi)