Rianti (30), salah satu warga setempat, menyatakan rasa terima kasihnya atas bantuan tersebut. Menurutnya, air bersih ini sangat membantu untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
“Di sini tidak ada sumur, dan kami hanya bergantung pada air bersih dari sumber yang disalurkan melalui pipa. Selama proses perbaikan, kami menerima bantuan air bersih setiap hari,” katanya.
Baca juga : Tampil Prima, Paduan Suara SMKN I Ngasem Sering Ikuti Acara Akbar di Pemkab Kediri
Bantuan ini diharapkan dapat meringankan beban warga hingga sistem penyaluran air bersih kembali berfungsi.(Adv/KOminfo)