Example floating
Example floating
Berita Kediri

Hujan 3 Jam, Sungai Brambang di Tarokan Meluber

×

Hujan 3 Jam, Sungai Brambang di Tarokan Meluber

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

kali-brambang-meluber

Kediri Memo.co.id

Akibat hujan lebat yang terjadi di Dusun Pilangbango Desa Tarokan Kecamatan Tarokan Kabupaten Kediri menyebabkan air sungai Brambang meluber ke jalan raya, Senin(28/11/2016).Alir yang meluber kejalan disebabkan tersumbatnya diduga akibat dari jembatan arah akses masuk galian C.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.