Example floating
Example floating
Daerah

Bayi Laki Laki Mungil Sengaja Dibuang di Semak Semak Rumah Kosong

Avatar
×

Bayi Laki Laki Mungil Sengaja Dibuang di Semak Semak Rumah Kosong

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

Bidan Alfiah sudah melakukan perawatan pada bayi laki-laki yang ditemukan di semak-semak belakang rumah kosong milik SONI warga setempat tadi pagi. Menurut Bidan tersebut, didaerahnya memang banyak ibu-ibu yang sedang hamil. Namun, untuk pengusutan ibu bayi tersebut, diserahkan pada pihak kepolisian.

Sementara itu, perangkat desa Krecek Badas Pare Kediri bernama Heri Cahyono, menjelaskan penemuan bayi tersebut bermula, saat Ramidi dan Sutrisno keduanya warga setempat, sekitar jam 01.00 dini hari mendengar suara tangisan bayi. Kemudian, keduanya melakukan penyisiran, dan sekitar jam 03.30 keduanya menemukan bayi laki-laki yang berada di semak-semak belakang rumah kosong milik Soni warga setempat.

Baca Juga  Tindak Lanjut Ledakan Kapal di Laut Utara Paciran Lamongan , Kapolres AKBP Bobby, Diduga Konsleting pada Mesin Kapal MT Ronggolawe Angkut BBM