Example floating
Example floating
DaerahMetropolis

Ada Ledakan di Pasar Baru Gresik, Kemudian Semua Terbakar

A. Daroini
×

Ada Ledakan di Pasar Baru Gresik, Kemudian Semua Terbakar

Sebarkan artikel ini


Gresik, Memo.co.id

Bermula, suara keras berupa ledakan LPG, tiba tiba ada api menyembur dan melahap semua kios di pasar tersebut. Api kian membumbung tinggi. Semua pedagang panik hingga tragedi kebakaran Pasar Baru Gresik tidak bisa terelakkan. Semua pedagang pasar baru di malam hari itu, berhamburan keluar menyelamatkan diri masing masing.

Baca Juga: Sepanjang Tahun 2025, KAI Daop 7 Madiun Selalu Tepat Waktu,Ini Alasan Penumpang Pilih Naik Kereta Api

” Sebelum terjadi kebakaran, saya sempat dengar ada bunyiledakan beberapa kali. Ledakan itu sangat keras. Setelah itu, api dan abu hitam melambung ke atas hingga semuanya panik,” kata seorang saksi mata di depan Pasar Baru Gresik, pada Memo kemarin.