Example floating
Example floating
Metropolis

Total Pasien Positip Terinveksi Virus Corona Di Nganjuk Jadi 8 Orang

×

Total Pasien Positip Terinveksi Virus Corona Di Nganjuk Jadi 8 Orang

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

[ad_1]

NGANJUK, MEMO

Pasien positif Covid-19 di Kabupaten Nganjuk bertambah 1 orang lagi, dari semula 7 orang. Jadi data terakhir Kamis (9/4/20) malam bertambah menjadi 8 pasien terkonfirmasi postif corona.

“Satu pasien positif ini merupakan cluster baru, artinya tidak ada hubungannya dengan ke tujuh pasien yang terkonfirmasi positif sebelumnya,” kata Juru Bicara Gugus Covid-19 Nganjuk dr. Hendriyanto melalui video confrense, Kamis (9/4) malam.

Hendri memasitikan, satu orang positif ini cluster baru, jadi tidak ada hubungannya dengan rombongan Tenaga Kesehatan Haji Indonesia (TKHI) atau ketujuh pasien positif sebelumnya.

Adapun rekam medis yang berhasil di himpun tim Gugus Covid-19 adalah pada tanggal 15 Maret 2020 yang bersangkutan melakukan perjalanan wisata ke Srampang Park Ngawi, kemudian selang dua hari mulai nampak gejala batuk – batuk.

Pada tanggal 25 Maret 2020 sakit batuknya belum sembuh namun di tambah gejala lain muncul yakni mual dan muntah.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.