Aplikasi Cek KTP, bisa diunduh via PlayStore dan AppStore. Namun, sayangnya aplikasi ini masih rawan keamanannya. Gunakanlah dengan bijak dan jangan lupa untuk menghapus aplikasi dan data yang kamu masukan ke dalam aplikasi tersebut setelah selesai digunakan.
Cara Cek NIK Melalui Situs Online
Untuk melakukan validasi NIK melalui situs online, sebelum nya harus ketik di mesin pencari. Cari situs yang digunakan Dinas Kependudukan dan Catata Sipil, yang digunakan di masing masing kota , tempat tinggal Anda. Tidak semua Dikbudcapil menyediakan akses ke situs resminya. Namun, sudah banyak Dinas kependudukan dan Catatan Capil memberikan akses seluas luasnya, untuk cek NIK.
Berapa kota, di mana Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil sudah memberikan layanan melalui situs onlinenya,. misalnya Kota Bandung, Kota Surabaya, Kota Tangerang Selatan, D.I Yogyakarta, Kota Solo, Kota Serang, serta Kota Bekasi. Makanya, coba lakukan pencarian di google atau yahoo dan mesin pencari lainnya, dengan mengetikan kata kunci Dukcapil disertai dengan nama kota . Setelah itu, akan diarahkan ke situs Dukcapil sesuai kota yang dipilih.
Cara Cek NIK Langsung ke Kantor Dukcapil
Cara cek validitas NIK KTP, dengan mandatangi langsung ke kantor dinas catatan sipil di masing masing kota/ daerah . Cara ini, efektif bagi yang memiliki waktu longgar dan lebih mantab melalui cek langsung. Di bagian layanan Dik Capil, sudah ada petugas yang memberikan layanan gratis.
Tentu saja, siapkan KTP dan KK terlebih dahulu, sebelum berangkat ke kantor Pendudukan dan Catatan Sipil, sebelum berangkat mengunjungi kantor playanan pemerintah tersebut. Baiknya, jika langsung ke DikCapil, solusi solusi, jika mendapatkan masalah, akan secepatnya diantisipasi dan dipecahkan permasalahannya.
Setidaknya, lima cara cek NIK dan validasi NIK ini, effektif dan harus dilakukan untuk mendaftar seleksi CPNS 2021 melalui situs resmi BKN Pusat. Untuk mendaftar dan situs resminya, baca juga berita lain di portal berita ini. Portal Resmi Pendaftaran CPNS 2021