Example floating
Example floating
Infobis

OJK Pantau Aplikasi OctaFX, Influencer Diminta Hentikan Promosi

A. Daroini
×

OJK Pantau Aplikasi OctaFX, Influencer Diminta Hentikan Promosi

Sebarkan artikel ini
OJK Pantau Aplikasi OctaFX, Influencer Diminta Hentikan Promosi

“Bappebti, salah satu anggota Satgas Waspada Investasi, juga sering mengumumkan dan mengajukan blokir situs-situs OctaFX yang berganti-ganti nama,” ucapnya.

Tongam menambahkan, OctaFX juga sering melakukan promosi di berbagai sosial media yang melibatkan para influencer ternama. Seperti diketahui, dalam kegiatan promosi OctaFX melibatkan artis ternama Deddy Corbuzier hingga Boy William.

Baca Juga: Meski Masa Angkutan Nataru Berakhir, KAI Daop 7 Madiun Tetap Sediakan Diskon Tiket 30 Persen Masih Hingga 10 Januari 2026

“Kami minta semua influencer agar menghentikan promosi kegiatan broker ilegal,” pungkasnya.