Example floating
Example floating
Metropolis

Diskusi Pengelolaan Desa, Kembangkan Potensi Dengan Promosikan Lewat Medsos

A. Daroini
×

Diskusi Pengelolaan Desa, Kembangkan Potensi Dengan Promosikan Lewat Medsos

Sebarkan artikel ini

[ad_1]

Kediri, Memo

Baca Juga: Eks Menteri Budi Karya Bantah Keterlibatan dengan Mafia Judi Online: Cuma Temenan Musik, Kok!

Bupati Kediri dr. Hj. Haryanti Sutrisno kembali melaksanakan diskusi pengelolaan desa. Kegiatan diskusi dilaksanakan di Wisata Balekambang Desa Jugo Kec. Mojo.

Pada kesempatan kali ini Bupati Haryanti menyampaikan untuk memaksimalkan potensi masing-masing desa, dengan tetap mengedepankan ciri khas. Selain itu mereka juga harus aktif berpromosi melalui media sosial, seperti Instagram dan Facebook. Karena media sosial merupakan sarana promosi yang murah, serta dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja.

Baca Juga: Kejaksaan Madiun Edukasi Pelajar dengan Cara Unik

“Apapun potensi yang bisa dikembangkan, biasakan promosikan lewat medsos, karena itu yang saat ini efektif, cepat dan murah,” ujar Bupati Haryanti.

Selain menggunakan media sosial sebagai sarana promosi dan penjualan online, Bupati juga mengimbau agar disediakan papan petunjuk ke lokasi wisata. Dengan penunjuk arah, akan memudahkan masyarakat yang akan berkunjung ke desa wisata. Papan dibuat semenarik mungkin agar daya tarik wisatawan juga meningkat.

Baca Juga: Potensi Investasi di Indonesia: Presiden Jokowi Ajak Investor Australia Menanamkan Modal di Sektor Prioritas

The post Diskusi Pengelolaan Desa, Kembangkan Potensi Dengan Promosikan Lewat Medsos appeared first on Memo Kediri |.