Example floating
Example floating
inspirasi

Bisnis Minuman Herbal, Peluang Usaha Yang Menjanjikan

×

Bisnis Minuman Herbal, Peluang Usaha Yang Menjanjikan

Sebarkan artikel ini
Bisnis Minuman Herbal, Peluang Usaha Yang Menjanjikan
Bisnis Minuman Herbal, Peluang Usaha Yang Menjanjikan
Example 468x60

Mislanya, testimoni bisnis minuman yang dijalankan Kalyani Candra. Awalnya, dari iseng menawarkan tester kepada temannya, Kalyani Chandra berhasil mengembangkan produk UMKM berupa minuman herbal. Respon yang diberikan atas produknya pun positif, karena selain banyak yang menyukai rasanya, salah satu manfaat yang didapatkan, yakni hidup sehat.

Meskipun kemasan produk, dilakukan dengan cara manual, namun Kalyani tetap menjaga kebersihan dan kualitas rasa. Bahan baku yang digunakan dipilih dengan baik mulai dari rempah, air, dan gula. Produknya diolah dengan tidak menggunakan pemanis buatan, pewarna, dan juga pengawet.

Mas Dhito Lanjutkan

Dia menjalankan bisnis minuman herbal memanfaatkan media online. Selain sosial media, juga marketplase serta reseller. Dalam menjalankan marketing, dia juga menjalankan model blas marketing, dengan memanfaatkan data yang telah dimilikinya. ( afi )

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.