Example floating
Example floating
StartUp

3 Poin Penting Menjaga dan Memelihara Attitude dalam Dunia Kerja

×

3 Poin Penting Menjaga dan Memelihara Attitude dalam Dunia Kerja

Sebarkan artikel ini
3 Poin Penting Menjaga dan Memelihara Attitude dalam Dunia Kerja
3 Poin Penting Menjaga dan Memelihara Attitude dalam Dunia Kerja
Example 468x60

Memo.co.id

Seberapa penting memiliki dan memelihara attitude atau etika, adalah sama halnya seberapa penting uang bagi Anda. Attitude dan etika sering kali membedakan karyawan satu dengan karyawan lainnya. Seorang profesional yang dihargai, pasti memiliki etika dan attitude yang baik pula.

Mas Dhito Lanjutkan

Sama halnya dalam kegisupan sosial di masyarakat. Memiliki attitude dan etika baik, pasti disenangi oleh tetangga, kawan dan rekan , baik di lingkungan perkampungan maupun di lingkungan perkantoran. Karena itulah, begitu pentinbganya attitude dalam kegiatan kerja sehari hari.

Ada 3 hal penting, terkait dengan attitude;

1. Attitude Mengalahkan Skill

Anda pasti percaya, skiil bisa dipelajari. Skiil bisa dengan gampang ditingkatkan. Namun, attitude, belum tentu bisa dipelajari. Attitude, bahkan sering dibilang sulit untuh dirubah. Kenapa begitu ? Attitude seseorang itu menyangkut kepribadian seseorang.

Kepribadian seseorang juga tergantung lingkungan, pendidikan dan mind site seseorang dalam memandang berbagai hal. Itulah attitude atau sering disebut dengan etika.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.