Example floating
Example floating
Life Style

5 Aplikasi Desain Grafis Terbaik Untuk Android

×

5 Aplikasi Desain Grafis Terbaik Untuk Android

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

Jika kamu belum bisa bikin template sendiri, disana sudah tersedia banyak template keren yang bisa digunakan dengan cara satu kali klik. Dalam aplikasi ini terdapat 6000 template cantik dan keren yang bisa kamu gunakan secara gratis.

4. PiscArt

PiscArt merupakan salah satu aplikasi desain grafis terbaik yang sudah populer sejak lama. Aplikasi ini tidak hanya memungkinkan penggunanya bisa menambahkan teks atau stiker saja. Disana juga tersedia banyak tools keren seperti brush yang beraneka ragam untuk membuat foto menjadi lebih artistik.

Mas Dhito Lanjutkan

Ada juga Efek-efek keren yang bisa memudahkan kamu dalam membuat desain grafis yang ciamik. Jangan lupa atur tingkat kecerahan, blend, shadow, opacity, dan color untuk menciptakan karya yang sangat luar biasa.

5. Snapseed

Rekomendasi aplikasi desain grafis untuk smartphone android yang terakhir adalah Snapseed. Aplikasi ini diciptakan oleh Google LLC dan telah di unduh sebanyak 100juta lebih di Google Playstore. Snapseed menjadi solusi cerdas bagi mereka yang ingin mendalami dunia desain grafis.

Dalam aplikasi ini terdapat 29 tools keren dan filter menarik untuk hasil foto yang lebih menakjubkan. Tools yang disediakanpun tak kalah dengan aplikasi-aplikasi desain grafis yang ada di komputer. Tidak hanya itu, format file yang didukung oleh aplikasi inipun cukup bervariasi. Seperti file RAW dan JPG.

Aplikasi ini memang sangat populer dalam hal edit-mengedit gambar. Dan lebih praktis karena hanya bermodal sebuah perangkat Android. Bahkan aplikasi ini juga sekarang banyak digunakan oleh para selebgram. Hal ini karena bisa membuat foto yang sangat aesthetic untuk penggunanya.

Nah, itulah 5 aplikasi desain grafis terbaik untuk android yang bisa kamu coba. Cara penggunaannya pun sangat mudah guys, jadi kamu yang masih pemula jangan khawatir untuk mencoba. Yuk mulai belajar untuk menciptakan kreasi yang luar biasa hanya dengan smartphone Android!

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.