Example floating
Example floating
Berita-Peristiwa

Sopir Truk Ekspedisi Tabrak Tronton di Tol Batang Semarang, 1 Tewas Tergencet

Avatar
×

Sopir Truk Ekspedisi Tabrak Tronton di Tol Batang Semarang, 1 Tewas Tergencet

Sebarkan artikel ini
Sopir Truk Ekspedisi Tabrak Tronton di Tol Batang Semarang, 1 Tewas Tergencet
Example 468x60

Diduga sopir mengantuk, truk boks jasa ekspedisi menabrak truk tronton yang sedang berhenti ganti ban, di Jalan Tol Batang-Semarang, KM 400. Seorang pria tewas tergencet dalam peristiwa ini.

Tampak dalam video amatir yang beredar, korban tewas merupakan kernet truk tronton bernomor polisi W 8093 DS bernama Musiono, warga Mengunrejo, Malang. Sedang sopir truk boks, Tison Pegar Sitanggang luka parah.

Slamet, sopir tronton mengatakan, truk tronton mengangkut besi bekas. Dia melaju dari Bogor menuju Surabaya. Tetapi, Setibanya di Tol Badang, Kendal, KM 400, truk mengalami pecah ban dan akhirnya menepi untuk ganti ban.

Baca Juga  Kalimantan Siaga! Hujan Lebat dan Banjir Rob Ancam Saat Libur Lebaran