“Jadi saat disiram pasien sempat menutup wajahnya dengan tangan tapi tetap cairan itu kena sama wajahnya,” ujar Dokter Bedah Plastik RSHS Almahitta Cintami, Jumat (28/10/2016). Kalau dihitung, lukalukna yang dialami Intan Novita sekitar 6persen dari anggota kulit di tubuhnya. Pihak kedokteran akan melakukan rekonstruksi kulit semaksimal mungkin. Kalau tidak bisa dilakukan bedah plastik.
Kondisi korban, hinga berita ini ditulis, masih belum bisa diajak bicara. Dia terlihat trauma dan tidak ingin mengeluarkan tenaga untuk sekeda bicara meskipun sedikit dan keada siapapun juga. Korban dalam perawatan intensip di tangan dokter spesial di rumah sakit tersebut.
Sebagaimana diberitakan, panyanyi cantik asal Bandung itu, tiba tiba dihadang dua pria mengendarai sepeda motor. Sementara dia sendi mengendarai mobil. Jadi tidak ada saksi satupun yang melihat kejadian tersebut. Dua pria yang mengendarai motor dan menghadangnya langsung menyiram air keras ke bagian wajah korban. Kotan wajahnya ditutup dengan kedua tangannya, tapi kedua tangannya juga mengalami rusak akibat terkena cairan berbahaya itu.(nu)