Batu, Memo
Kepala Bidang Dokter Kesehatan (Kabid Dokkes) Polda Jatim KBP Erwin Zainul Hakim melaksanakan kegiatan Bakti Sosial di Panti Asuhan Ar-Ridlwan Desa Mojorejo, Kecamatan Junrejo, Kota Batu, Selasa (16/11/2021).
Didampingi Kepala Rumah Sakit Polda Jatim KBP dr. Komang Nurada, kegiatan ini dikemas dalam bentuk silaturahmi sederhana.
Baca Juga: Wujud Kepedulian Sosial, KAI Daop 7 Madiun Sepanjang Tahun 2025 Salurkan Dana Sosial Rp 778 Juta













