Example floating
Example floating
Metropolis

Ikatan Istri Dokter Indonesia Solo Kampanyekan Stop Penggunaan Kantong Plastik di Pasar Gede

×

Ikatan Istri Dokter Indonesia Solo Kampanyekan Stop Penggunaan Kantong Plastik di Pasar Gede

Sebarkan artikel ini
Example 468x60

[ad_1]

Solo, Memo

Ikatan Istri Dokter Indonesia Solo Kampanyekan Stop Penggunaan Kantong Plastik di Pasar Gede. Tergerak atas permasalahan sampah plastik di Indonesia sebagai penyumbang sampah plastik ranking ke dua di dunia Ikatan Istri Dokter Indonesia (IIDI) Cabang Solo kampanyekan stop penggunakan kantong plastik untuk belanja. Membumi tanpa menjadi tema mereka dalam.perang terhadap sampah plastik dengan berbagi seribu tas belanja kepada pengunjung Pasar Gede Solo Jawa Tengah Jum’at (25/10)

Ketua Ikatan Istri Dokter Indonesia Cabang Solo Sri Mulyaningsih mengaku kegiatan tersebut merupakan bulan bakti istri dokter Indonesia 2019. Agenda yang sebenarnya berlangsung di bulan April tertunda hingga Oktober karena momennya bersamaan dengan hajatan Pilpres.

” Kita ingin membantu masyarakat dan pemerintah dalam mengurangi sampah plastik. Kita berikan tas belanja kepada para pengunjung pasar gede. Setidaknya.langkah ini bisa ikut merawat bumi untuk generasi yang akan datang dengan mengurangi sampah plastik dari penggunaan kantong belanja plastik sekali pakai tersebut. ” ujarnya

Baca Juga  Indonesia Tegaskan Komitmen di Deklarasi Digital ASEAN: Masa Depan Ekonomi Digital Triliunan USD

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.