Inrix, perusahaan analisis data lalu lintas merilis hasil penelitian Global Traffic Scorecard 2021. Ternyata kota paling macet di Indonesia itu bukan Jakarta. Penasaran siapa yang menduduki peringkat pertama kota paling macet? Simak dibawah!
Hasil penelitian yang dilakukan Inrix menyebutkan kalau bukan Jakarta yang menjadi kota termacet di Indonesia. Dilansir oleh detik.com, berikut urutan kota paling macet di Indonesia.
Urutan Kota Paling Macet di Indonesia
1. Surabaya
Surabaya menduduki peringkat pertama kota paling macet di Indonesia. Surabaya juga menjadi kota termacet ke-41 di dunia. Sebagai catatan, peringkat INRIX ini dihitung berdasarkan tingkat keparahan kemacetan (jam yang terbuang selama macet) yang ditimbang berdasarkan ukuran kota.